Sunday, April 7, 2013

Berani Menulis Ide Bisnis

Artikel mengenai berani menulis Ide bisnis ini merupakan artikel perdana pada Blog  [ ewirausaha ] saya mengambil tema ini pada postingan perdana saya karena saya sendiri sering mengalami masalah ini yakni saya measa minder dan merasa tidak mampu untuk memulai sebuah usaha padahal banyak sekali inspirasi yang muncul entanh secara spontanitas maupun karena menangkap sebuah peluang usaha.

saya yakin rekan rekan semua pasti ada yang mengalami hal yang sara rasakan  nah berbekal inilah kemudian saya juga memiliki sebuah ide untuk menuliskannya melalui Blog agar ide tersebut tidak langsung hilang begitu saja dan bersyukur jika ide tersebut ada yang menggunakannya dan berhasil... pasti saya juga merasa bahagia bukan...???

oke mengenai menulis ide Bisnis.

secara sederhana kita pasti memiliki media yang cukup seperti buku, dan gadget atau HP, jadi hemat saya adalah ketika dalam sebuah perjalanan atau diskusi bahkan maaf ( di belakang ) dan kemudian terlintas sebuah ide maka catatlah ide besar tersebut untuk kemudian setelah kita pada kondisi yang memungkinkan mulai menuliskannya step by step rumusan ide bisnis kita tersebut. masalah prospek bagus atau tidak kan itu urusannya setelah kita mendiskripsikan dan menganalisanya.

hehe semoga menjadi inspirasi.

salam...!!!